Milad 18 PKS Sarana Kokohkan Nilai Berkhidmat untuk Rakyat
Jakarta (5/4) -- Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Mardani Ali Sera mengatakan bahwa ulang tahun (milad) PKS akan digunakan sebagai sarana mengokohkan kembali nilai-nilai Berkhidmat Untuk Rakyat.…